Ayam Pun Berkokok

Setiap orang dalam menjalani kehidupannya membutuhkan aktualisasi diri.

Untuk itu perlu kepercayaan diri (pede) untuk berekspresi, menyampaikan pendapat dan persepsi, menunjukkan pesona diri dan citra diri, membangun kreativitas, menciptakan karya dan prestasi.

Semuanya berjalan apa adanya dan tidak berlebihan, apalagi menyombongkan diri, takabur dan ria. Tapi tetap dalam batas sikap rendah hati dan tawadhu'. Bukankah, ayam saja sesekali suka berkokok?

Komentar

Postingan populer dari blog ini

In Memoriam, Hanif M Sobari (1970 - 2018) : Semesta Pun Berduka

Tembak Laser untuk Batu Ginjal, Sebuah Ikhtiar

Mencairlah, Rindu Kita yang Membeku